Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Madura United dan Persela Lamongan saling bentrok dalam laga lanjutan kompetisi Suramadu Super Cup 2018 di Stadion Gelora Bangkalan, Selasa (9/1/2018) sore WIB.
Pertandingan antar kedua kesebelasan tersebut saat ini telah memasuki babak kedua.
Madura United, selaku tim tuan rumah, mampu memimpin sementara laga tersebut.
(Baca Juga: Kalahkan Stadion Wembley, Begini Bentuk Stadion Utama Gelora Bung Karno Sekarang)
Skuat arahan Gomes de Oliveira itu berhasil unggul dua gol tanpa balas atas Persela.
Half Time
— Madura United FC (@MaduraUnitedFC) January 9, 2018
Madura United FC (2) Vs (0) Persela Lamongan
LIVE Streaming Youtube Madura United TV #Maduraunited #Madurabisa #Madurabersatu pic.twitter.com/1Bpe6lF0Va
Gol pertama Madura United dicetak oleh Enggle Berdsani pada menit ke-37.
Kemudian Alfath Fatier menambah keunggulan Madura United pada menit ke-45.
(Baca Juga: Pelatih Timnas Islandia Sudah Mengintip Kualitas Pemain Indonesia Selection)
Klik di sini untuk menyaksikan laga tersebut via live streaming.
Starting XI Madura United FC Vs Persela Lamongan#Madurunited #Madurabisa #Madurabersatu #Suramadusupercup pic.twitter.com/Wo9skT0RzY
— Madura United FC (@MaduraUnitedFC) January 9, 2018