Menurut mantan pelatih PSMS Medan itu, kualitas lapangan yang sangat baik akan membantu proses latihan.
Khususnya, untuk mengatur skema yang dia inginkan dapat berjalan dengan baik.
"Kalau buat saya, sama seperti pelatih-pelatih lain, kualitas lapangan akan menunjang latihan, sangat menunjang jadi kalau boleh di lapangan yang bagus," ujar Djanur.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Aulli Reza Atmam |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar