Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Kesal, Alberto Goncalves Akhirnya Bongkar Borok Sriwijaya FC

By BolaSport - Jumat, 8 Maret 2019 | 15:51 WIB
Alberto Goncalves menjalani latihan bersama Madura United
INSTAGRAM MADURA UNITED
Alberto Goncalves menjalani latihan bersama Madura United

aca Juga : Harapan Alberto Goncalves Setelah Bantu Persija Jakarta Atasi Home United

Baca Juga : Alberto Goncalves dan Aleksandar Rakic Jadi Duet Maut Madura United

Baca Juga : Alberto Goncalves Langsung Mendapat Misi Berat di Madura United

“Saya sendiri pribadi masih kurang gaji dua bulan. Pemain lain ada yang dua bulan dengan DP kontrak juga. Ada yang juga DP dan satu bulan gaji. Pokoknya berbeda-beda,” kata Beto.

Beto menambahkan manajemen Sriwijaya FC belum tahu kapan bisa membayar tunggakan gaji tersebut.

Kata Beto, mereka masih menunggu uang kontribusi dari PSSI ataupun PT Liga Indonesia Baru (LIB) untuk membayar tunggakan tersebut.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Selamat Hari Raya Nyepi bagi yang merayakan..

A post shared by SuperBall.id (@superballid) on

Beto tidak terlalu mengetahui uang dari PSSI apa yang dibayarkan kepada Sriwijaya FC.

Pemain naturalisasi tersebut hanya berharap tim Laskar Wong Kito itu bisa menempati janjinya.

“Pihak Sriwijaya FC belum ada komunikasi dengan saya, tapi yang jelas katanya masih menunggu uang dari PSSI untuk bayar kami," ujarnya.

"Tapi sampai sekarang kami masih menunggu dan ini sudah lama sekali. Jadi kami tidak tahu mereka mau berbuat apa,” kata Beto.


Editor : Aidina Fitra
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.