Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Bali United dan Arema FC Saling Berbalas Gol di Babak Pertama

By BolaSport - Sabtu, 24 Agustus 2019 | 21:22 WIB
Stefano Lilipaly saat mengeksekusi penalti ke gawang Persija dalam partai leg pertama Piala Indonesia, 26 April 2019.
TWITTER.COM/BALIUTD
Stefano Lilipaly saat mengeksekusi penalti ke gawang Persija dalam partai leg pertama Piala Indonesia, 26 April 2019.

Kurniawan Kartika Aji tak lengket saat menangkap bola hingga melesat masuk.

Setelah itu, dalam kurun menit ke-31 hingga 32', Bali United memperoleh rentetan tiga peluang yang gagal mengubah angka di papan skor.

Tembakan kaki kiri Platje melenceng ke samping gawang setelah memanafaatkan umpan dada Paulo Sergio.

Baca Juga: Resmi, Arema FC Perkenalkan Pemain Asing Baru Jelang Lawan Bali United

Sodokan Platje beberapa saat kemudian digagalkan dalam situasi satu lawan satu dengan kiper.

Lantas, tembakan jarak dekat Ilija Spasojevic yang sukses dihalau Kurniawan.

Menjelang turun minum, Arema keluar dari tekanan secara luar biasa.

Umpan back-heel Sylvano Comvalius diteruskan Makan Konate dengan tembakan keras brilian dari luar kotak penalti.

Skor imbang 1-1 bertahan hingga babak pertama kelar.


Editor : Gangga Basudewa
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.