Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Olimpiade Tokyo 2020 - Medali Emas Atletik Dibagi Dua untuk Pertama Kalinya dalam 113 Tahun

By Lola June A Sinaga - Senin, 2 Agustus 2021 | 09:13 WIB
Dua atlet cabang olahraga lompat tinggi, Gianmarco Tamberi (kiri) dan Mutaz Essa Barshim (kanan) saling berpelukan setelah sama-sama meraih medali emas.
MARCA
Dua atlet cabang olahraga lompat tinggi, Gianmarco Tamberi (kiri) dan Mutaz Essa Barshim (kanan) saling berpelukan setelah sama-sama meraih medali emas.

Tamberi sendiri mengaku terharu karena di Olimpiade Rio 2016, ia tidak bisa tampil karena cedera.

Karena keduanya mendapat emas, maka tidak ada medali perak yang diberikan pada cabang tersebut.

Baca Juga: Olimpiade Tokyo 2020 - Profil Muamar Qadafi, Tangan Magis Indonesia yang Bawa Kevin Cordon Ukir Kisah Fantastis

Sebagai gantinya, atlet asal Belarusia, Maksim Nedesakau mendapat medali perunggu.

Berbagi emas untuk dua atlet adalah sejarah di cabang atletik karena terjadi untuk pertama kalinya sejak 113 tahun.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Lola June A Sinaga
Sumber : eurosport.co.uk, Marca

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X