Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Persib Akhirnya Dilirik Shin Tae-yong untuk Timnas Indonesia, Coach Robert Beri Permintaan

By Muhammad Respati Harun - Minggu, 19 September 2021 | 15:36 WIB
Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts, sedang memberikan arahan kepada para pemainnya dalam pekan pertama Liga 1 2021 di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Banten, 4 September 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts, sedang memberikan arahan kepada para pemainnya dalam pekan pertama Liga 1 2021 di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Banten, 4 September 2021.

SUPERBALL.ID - Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts, memberi permintaan khusus usai anak asuhnya akhirnya dilirik oleh Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong.

Melalui laman resminya, PSSI mengumumkan 36 nama yang dipilih oleh Shin Tae-yong untuk bergabung dengan pemusatan latihan Timnas Indonesia.

Pengumuman itu diungkapkan pada Sabtu (18/9/2021).

Dari 36 pemain yang dipilih itu, nantinya akan diseleksi melalui pemusatan latihan (TC) untuk mendapatkan tim inti.

TC serta seleksi itu diselenggarakan mulai Minggu (19/9/2021) di Jakarta.

Baca Juga: Pemainnya Tak Dipanggil Timnas Indonesia, Pelatih PSM Sindir Keras Shin Tae-yong

Rangkaian tersebut digelar oleh PSSI dalam rangka persiapan menghadapi play-off Kualifikasi Piala Asia 2023.

Dalam laga play-off tersebut, Skuad Garuda akan menghadapi Timnas Taiwan pada Oktober mendatang.

Jika berhasil menekuk Taiwan, maka Timnas Indonesia berhak melaju ke putaran ketiga Kualifikasi Piala Asia 2023.


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.