Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Seberapa Kuat Timnas Indonesia di ASEAN Cup 2024? Ini Kata Media Vietnam

By Dwi Aryo Prihadi - Sabtu, 23 November 2024 | 14:47 WIB
Marselino Ferdinan, Justin Hubner, dan Ivar Jenner menyapa para suporter Timnas U-23 Indonesia seusai dikalahkan Irak 2-1 dalam perebutan peringkat ketiga Piala Asia U-23 2024 di Doha, Qatar.
THE-AFC.COM
Marselino Ferdinan, Justin Hubner, dan Ivar Jenner menyapa para suporter Timnas U-23 Indonesia seusai dikalahkan Irak 2-1 dalam perebutan peringkat ketiga Piala Asia U-23 2024 di Doha, Qatar.

"Tak berlebihan jika dikatakan Indonesia di ASEAN Cup 2024 masih mengusung kekuatan tertinggi yang pernah mereka miliki sepanjang sejarah turnamen tersebut."

"Selain itu, hadir sejumlah pemain muda lain yang telah menunjukkan kemampuannya di tim U-22 dan senior," lanjut Lao Dong.

Namun, Lao Dong menilai Indonesia bukan tanpa kelemahan dengan absennya banyak pemain yang merumput di Eropa.

Lao Dong menyebut lini pertahanan akan menjadi kelemahan terbesar Tim Merah-Putih di ASEAN Cup 2024.

"Pertahanan adalah hal yang paling dikhawatirkan oleh Shin Tae-yong," tulis Lao Dong.

"Dia memahami bahwa dengan segala cara dia harus menambal lubang yang ditinggalkan oleh bek tengah dari Eropa," tambahnya.

ASEAN Cup 2024 dijadwalkan berlangsung pada 8 Desember 2024 hingga 5 Januari 2025.

Indonesia tergabung di Grup B bersama Vietnam, Filipina, Myanmar, dan Laos.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Aryo Prihadi
Sumber : Laodong.vn

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X