Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Posisi Persib Semakin Riskan, PSM Makassar Sudah Siap Tanding demi Mahkota Liga 1

By Aidina Fitra - Sabtu, 13 Oktober 2018 | 08:48 WIB
                Pemain PSM Makassar bersiap memulai laga melawan Persib Bandung pada pekan kesepuluh Liga 1 2018 di Stadion GBLA, Bandung, Rabu(23/05/18).
MUHAMMAD BAGAS/BOLASPORT.COM
Pemain PSM Makassar bersiap memulai laga melawan Persib Bandung pada pekan kesepuluh Liga 1 2018 di Stadion GBLA, Bandung, Rabu(23/05/18).

Jarak yang semakin menipis dengan pemucak klasemen Liga 1, Persib Bandung, membuat PSM Makassar semakin siap untuk menerjang pekan ke-25.

PSM Makassar bakal menghadapi Arema FC di Stadion Mattoanging, Minggu (14/10/2018).

Kemenangan di laga itu merupakan target mutlak bagi PSM agar mampu merebut takhta yang direngkuh Persib dalam beberapa pekan terakhir.

Pelatih PSM robert Rene Albert menegaskan tim nya sudah siap tanding untuk mendapatkan kemenangan.

"Sudah siap tanding," kata Robert Rene, dikutip SuperBall.id dari Tribun Makassar, Sabtu (13/10/2018).

(Baca Juga: Jadwal Live 14-15 Oktober 2018, PSM Makassar Vs Arema FC, Madura United Vs Persija, Persipura Vs Persib)

(Baca Juga: Daftar Harga Tiket Laga Timnas U-19 Indonesia Kontra Yordania)

(Baca Juga: BREAKING NEWS - Timnas Indonesia Pulangkan Esteban Vizcarra ke Sriwijaya FC)

PSM memiliki kans yang besar sebagai juara Liga 1.

Sisa laga yang akan dijalaninya adalah 10 pertandingan lagi.


Editor : Aidina Fitra
Sumber : superball.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.