Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tanpa Marc Klok, PSM Tampil Pincang Hadapi PSMS Medan

By BolaSport - Kamis, 6 Desember 2018 | 20:42 WIB
Pemain PSM Makassar, Marc Klok, saat memberikan ilmu kepada masyarakat Makassar
ISTIMEWA
Pemain PSM Makassar, Marc Klok, saat memberikan ilmu kepada masyarakat Makassar

PSM Makassar terancam kehilangan pemain andalan dalam laga penentu gelar juara Liga 1 2018 melawan PSMS Medan yang berlangsung di Stadion Andi Matalatta, Makassar, Minggu (9/12/2018).

PSM Makassar terancam tak bisa memainkan sang gelandang andalan, Marc Anthony Klok, saat menjamu PSMS Medan pada pekan ke-34 Liga 1 2018.

Berdasarkan deteksi Magnetic Resonance Imaging (MRI) Pemain asal Belanda itu mengalami cedera pada bahu kiri.

Pelatih PSM, Robert Rene Alberts, menyampaikan bahwa terdaapat sobekan pada bagian dalam otot bahu dari Klok.

(Baca Juga: Peluang Juara Liga 1 Masih Ada, Bos PSM Minta Dukungan Maksimal di Laga Terakhir)

(Baca Juga: Peter Butler Masih Yakin PSMS Medan Mampu Raih Hasil Positif Lawan PSM Makassar)

(Baca Juga: Begini Bentuk Trofi Juara Liga 1, Milik Persija Jakarta atau PSM Makassar?)


 

"Klok baru saja melakukan MRI di bagian bahunya. Ada seperti sobekan pada ligamennya," ucap Robert dikutip SuperBall.id dan BolaSport.com dari Tribun Timur.


Editor : Aidina Fitra
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X