Banyak Pemain Timnas Indonesia U-22 Cedera, Ini Komentar Luis Milla

By Mochamad Hary Prasetya - Jumat, 11 Agustus 2017 | 00:10 WIB
Pelatih Timnas Indonesia U-22 Luis Milla dan Ketua Umum PSSI Edy Rahmayadi menghadiri konferensi pers pelepasan Timnas Indonesia U-22 ke ajang SEA Games 2017 di Makostrad, Gambir, Jakarta Pusat, Kamis (10/8/2017). (SUPERBALL.ID/MOCHAMAD HARY PRASETYA)

Sayangnya Timnas U-22 hanya menduduki peringkat ketiga di klasemen akhir dan dipastikan gugur. 

Bagi Milla, banyak pelajaran yang diambil setelah Kualifikasi Piala Asia tersebut.

Saat ini Milla menegaskan timnya sudah siap untuk berlaga di SEA Games 2017.

"Kami harus siap bermain di SEA Games dan harus menang karena kami sudah memiliki gambaran yang bagus," kata Milla. 

"Saya meminta kepada rakyat Indonesia untuk terus mendoakan perjuangan kami agar bisa mendapatkan hasil positif di SEA Games," tutupnya.