Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ini Alasan Persija Minta Jadwal Khusus untuk Semifinal Piala Presiden 2018

By Muhammad Robbani - Selasa, 6 Februari 2018 | 20:29 WIB
Direktur Utama Persija, Gede Widiade, berbicara kepada media usai menyaksikan laga babak perempat final Piala Presiden 2018, melawan Mitra Kukar di Stadion Manahan Solo, Jawa Tengah, Minggu (04/02/2018) sore. (SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM)

"Kalau tak mendapatkan penerbangan hari Senin, terpaksa harus berangkat Selasa dan kami dipastikan didenda AFC," ujarnya.


Ekspresi pelatih Persija, Stefano Cugurra Teco pada laga pekan pamungkas Liga 1 musim 2017 di Stadion Patriot, Kota Bekasi, Minggu (12/11/2017) malam. (HERKA YANIS PANGARIBOWO/BOLASPORT.COM)

Jadwal semifinal antara Persija vs PSMS Medan:

1. PSMS Medan Vs Persija Jakarta

Sabtu (10/2/2018).

Stadion Manahan, Solo.

Pukul 19.30.

2. Persija Jakarta Vs PSMS Medan

Senin (12/2/2018).

Stadion Manahan, Solo.

Pukul 14.30.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P