Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ini Klub yang Paling Banyak Sumbang Pemain di Timnas U-23 yang Akan Berlaga di Anniversary Cup 2018

By Andrew Sihombing - Rabu, 18 April 2018 | 15:53 WIB
Pelatih timnas U-23 Indonesia, Luis Milla, memberikan instruksi saat memimpin latihan di Lapangan ABC, kompleks Gelora Bung Karno (GBK), Senayan, Jakarta Pusat, Selasa (20/2/2018). Pemusatan latihan ini dilakukan menjelang Asian Games 2018. (FERI SETIAWAN/BOLASPORT.COM)

Adapun klub-klub seperti Persija Jakarta, Persebaya Surabaya, Barito Putera, Arema FC, hingga Bali United mengirimkan masing-masing dua pemain.

Begitu juga klub asal Malaysia, Selangor FA, yang diwakili Evan Dimas serta Ilham Udin Armaiyn.

Berikut daftar klub pengirim pemain ke Timnas Indonesia untuk Anniversary Cup 2018:

Bhayangkara FC: Awan Setho Raharjo, I Putu Gede, M. Hargianto

Persija: Andritany Ardhiyasa, Rezaldi Hehanussa