Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persija Usung Misi Akhiri Tren Buruk Kala Menjamu Bali United

By Muhammad Robbani - Minggu, 15 Juli 2018 | 14:49 WIB
Skuat Persija Jakarta berpose sebelum hadapi tuan rumah Perseru Serui pada partai tunda pekan ketujuh Liga 1 di Stadion Marora, Serui, Selasa (3/7/2018). (Media Persija)

"Bali United adalah tim bagus, mereka sudah bagus dari tahun kemarin dan kami sudah tahu kualitas Bali United seperti apa," kata eks pelatih fisik Persebaya.

"Konsetrasi dan fokus sangat penting di laga ini dan harus kerja keras tentunya," tuturnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P