Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persebaya dan Persib Bakal Catatkan Rekor Ini Usai Bentrok di Gelora Bung Tomo

By Metta Rahma Melati - Kamis, 26 Juli 2018 | 15:40 WIB
Logo Liga 1 2018 (SUPERBALL.ID/ NDARU GUNTUR )

Hal tersebut pun sejalan dengan target dari Mario Gomez sebagai pelatih Persib.

(Baca Juga: Peter Butler Bakal Coret 7 Pemain Lokal PSMS Medan)

"Saya tahu itu akan sulit. Tapi kami akan coba untuk memenangkan laga besok, dan kami akan menyelesaikan paruh musim sebagai juara."

"Ini penting bagi kami, meski sulit tapi kami akan berusaha," ujar Mario Gomez kemarin, dikutip SuperBall.id dan BolaSport.com dari Tribun Jabar.

"Saya sangat bangga pada pemain saya, jika kami menang, kami imbang itu enggak apa, karena kami bisa selesaikan paruh musim sebagai juara pertama atau ketiga, tapi yg penting ini akan menjadi akhir paruh musim terbaik bagi kami. Tapi untuk saya ini bagus," ucapnya.

Ketiga, jika menang Persib akan menyamai torehan Barito Putera dan PSM Makassar.

Barito Putera dan PSM Makassar menjadi tim yang paling banyak menang di putaran pertama dengan 8 laga.

Jika Persib menang atas Persebaya, Persib juga akan menorehkan kemenangan dengan 8 laga di putaran pertama.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P