Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Borneo FC Curi Poin dari Markas Madura United, Sosok Ini Jadi Pahlawan

By BolaSport - Sabtu, 22 September 2018 | 17:41 WIB
Logo Liga 1 2018 (SUPERBALL.ID/ NDARU GUNTUR )

1, Sabtu (22/9/2018) sore.

Dari tiga gol pada laga yang dimenangkan Borneo FC sebagai tim tamu, semua dicetak pemain mereka.

Gol kemenangan Borneo FC dicetak oleh Sultam Samma pada menit ke-88.

(Baca juga: Ryuji Utomo Berpeluang Cetak Rekor dan Sejarah Bagi Indonesia di Liga Thailand pada Malam Ini)

Sultan membobol gawang setelah memaksimalkan bola pantul dari Matias Conti.

Sebelumnya pada babak pertama, skor laga imbang 1-1.

(Baca juga: Ezra Walian dan Kabar Paling Anyar RKC Waalwijk yang Selamat dari Kekalahan di Kandang)

Uniknya, dua gol pada paruh pertama laga ini dicetak oleh Renan Da Silva Alves.

Pada menit ke-12, bek berusia 25 tahun ini mencetak gol pembuka untuk timnya dan Borneo FC unggul dulu.