Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Kami latihan hari ini sudah masuk ke taktik, terus yang terakhir kami variasikan dengan latihan teknik untuk stoper bertahan," tuturnya menjelaskan.
"Lalu materi latihan kepada striker saat menyerang dan pemain tengah agar buat sebanyak-banyak gol," ucapnya.
Seandainya kompetisi tak terhenti, Persija sudah menjamu Perseru Serui pada lanjutan Liga 1 pekan ke-24 di Stadion Patriot Chandrabhaga, Bekasi, Jumat (28/9/2018).
Sementara pada jadwal terdekat, Persija seharusnya bertandang ke markas Madura United pada laga pekan ke-25 Liga 1, Minggu (7/10/2018).