Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Momentum Bagus untuk Piala AFF 2018, Timnas Indonesia Bakal Hadapi Tim dengan Pertahanan Bagus

By Muhammad Robbani - Selasa, 9 Oktober 2018 | 16:09 WIB
Asisten Pelatih Timnas U-23 Indonesia Bima Sakti, di Lapangan ABC, Senayan, Jakarta Pusat, Sabtu (11/8/2018) (MOCHAMAD HARY PRASETYA/BOLASPORT.COM)

"Oleh karena itu, kami memanggil beberapa pemain yang sudah dilihat performanya di kompetisi (Liga 1)," ujarnya menambahkan.

Eks pemain Persema Malang memastikan akan memantau performa pemainnya dalam dua laga uji coba sebelum menentukan skuat 23 pemain untuk Piala AFF.

(Baca Juga: Mario Gomez Jamin Persib Tetap Berikan yang Terbaik meski Tanpa Bobotoh)

(Baca Juga: Polemik Stadion antara Persija, PSSI, dan Timnas Indonesia)

Selain melawan Myanmar, Rezaldi Hehanussa Cs juga akan menghadapi timnas Hong Kong, Selasa (16/10/2018).

"Ini kesempatan untuk memberikan kesempatan bermain. Sehingga kami bisa menentukan 23 pemain untuk Piala AFF 2018," tuturnya.

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P