Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Kondisi Persib yang masih bermain kandang tanpa penonton di luar Pulau Jawa karena hukuman Komisi Disiplin PSSI akan dibayar sangat mahal.
Dari 8 laga sisa itu, SuperBall.id memprediksi Persib menang 5, imbang 1, dan kalah 2 kali.
Sedangkan PSM Makassar diprediksi menang 6 kali, imbang 1 kali, dan kalah 1 kali.
Jadi, PSM Makassar akan finis di atas Persib.
Namun, di atas Persib bukan berarti PSM Makassar dipastikan juara Liga 1 2018.
Persija Jakarta dan Bhayangkara FC berpotensi menjadi kuda hitam.
Persija dan Bhayangkara FC kini sama-sama mengoleksi nilai 42.
Peluang juara Liga 1 2018 masih sangat terbuka lebar bagi Persija dan Bhayangkara FC.
PREDIKSI
8 SISA LAGA
PERSIB BANDUNG
Menang 5: 15 poin
Imbang 1: 1 poin
Kalah 2: 0
Rabu (24/10/2018)
PSM Makassar vs Persib
KALAH
Selasa (30/10/2018)
Persib vs Bali United
KALAH