Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tersisa Dua Laga, Madura United Masih Terkendala Penyelesaian Akhir

By Aidina Fitra - Rabu, 28 November 2018 | 07:22 WIB
Skuat Madura United melakukan latihan di Stadion Gelora Ratu Pamelingan, Pamekasan. (MADURAUNITEDFC.COM)

Melihat dari catatan gol Madura United, raihan terbanyak dibuat oleh Fabiano Beltrame yang memiliki posisi di pos belakang.

Gomes melihat dari setiap pertandingan yang dijalani Madura United, skuatnya selalu mampu menguasai pertandingan.

Namun selalu gagal dalam memanfaatkan peluang di lini depan.

(Baca Juga: PSM Makassar Dipastikan Tampil di Kompetisi Level Asia 2019, di Stadion Mana?)

(Baca Juga: Laga Pekan Terakhir Liga 1 2018 Dipastikan Akan Digelar Bersamaan)

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Edy Rahmayadi merasa tak punya waktu untuk menjelaskannya dan takut diputar-putar wartawan. . #edyrahmayadi #timnasindonesia #timnasday

A post shared by SuperBall.id (@superballid) on

 

"Kami menguasai segalanya, tapi masih belum bisa memanfaatkan peluang," kata Gomes, dikutip SuperBall.id dari suryamalang.com, Rabu (28/11/2018).

Hasil imbang melawan PSIS Semarang ini membuat Madura United terdampar ke posisi delapan dengan koleksi 45 poin di klasemen Liga 1.

Jelang akhir musim, Madura United akan melawan ke markas Perseru Serui dan menjalani laga penutup di kandang dengan menjamu Persela Lamongan.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P