Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Resmi Rohit Chand Kembali ke Pelukan Persija Jakarta

By Gangga Basudewa - Sabtu, 23 Februari 2019 | 16:46 WIB
Gelandang asing Persija Jakarta, Rohit Chand memamerkan gelar best player Liga 1 2018. (ramadityadomas)

“Untuk mengisi peran Jakhongir kami memutuskan untuk kembali merekrut Rohit. Ini juga sesuai dengan keinginan pelatih Ivan Kolev,” tutur Ferry Paulus.

Kehadiran Rohit Chand diharapkan bisa menjadi tambahan amunisi yang baik dan memperkuat sektor lini tengah skuat Macan Kemayoran di musim depan.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P