Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bima Sakti Bicara soal Perkembangan Terkini Timnas U-16 Indonesia yang Tengah Jalani TC

By Aulli Reza Atmam - Kamis, 16 Juli 2020 | 21:38 WIB
Pelatih timnas U-16 Indonesia, Bima Sakti, memimpin TC di Stadion Patriot (PSSI)

"Saat ini, latihan belum ada kontak fisik antar pemain, bisa saja kami tingkatkan intensitas latihan sambil melihat situasi dan kondisi pemain," pungkasnya.

Baca Juga: Menang Lawan Norwich City, Chelsea Jauhi Leicester City dan Manchester United

Selain berlatih, Timnas U-16 Indonesia juga berencana melakukan sejumlah laga uji coba.

Sejauh ini belum ada informasi resmi yang dirilis mengenai jadwal uji coba serta tim yang akan menjadi lawan.

Uji coba dibutuhkan Timnas U-16 Indonesia sebelum bertarung di grup D Piala Asia U-16 2020.

Nantinya, Timnas U-16 Indonesia akan bersaing dengan Arab Saudi, China, dan Jepang.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P