Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Man United Vs Roma, Solskjaer Ternyata Koleksi Jersey Dua Legenda Roma

By Dwi Aryo Prihadi - Kamis, 29 April 2021 | 15:15 WIB
Pelatih Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer. (TWITTER.COM/MANUTD)

Lebih lanjut, Solskjaer bahkan mengaku mengoleksi seragam milik dua legenda Roma, Francesco Totti dan Daniele De Rossi.

"Saya sebenarnya memiliki dua harta benda berharga di rumah, seragam Francesco Totti dan Daniele De Rossi."

"Seragam itu benar-benar ditandatangani, jadi saya tahu tentang sejarahnya, saya tahu tentang kualitasnya," lanjutnya.

 Baca Juga: Bek 50 Juta Euro Villarreal Akui Bangga Dikaitkan dengan Man United

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P