3 Hal Genting yang Wajib Dihindari Versus Timnas Indonesia jika Vietnam Ingin Selamat

By Dwi Aryo Prihadi - Minggu, 6 Juni 2021 | 14:52 WIB
Timnas Vietnam akan menghadapi Timnas Indonesia dalam lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Asia. Kemenangan menjadi harga mati bagi Vietnam, tapi itu sangat tak mudah diraih dari Timnas Indonesia asuhan Shin Tae-yong saat ini. (VIETNAMNEWS.VN)

Artinya, Vietnam menyiapkan skenario khusus untuk mengalahkan Indonesia, yang akan cukup berbeda dengan strategi berikutnya.

Dengan begitu, Vietnam bisa mengejutkan 2 lawan mereka berikutnya, yakni Malaysia dan UEA.

2. Hindari Akumulasi Kartu

Dalam skuat Vietnam saat ini, ada 3 pemain yang sudah memperoleh kartu kuning pada Kualifikasi Piala Dunia 2022.

Ketiga pemain itu adalah pilar penting bagi Vietnam, yakni Do Duy Manh, Doan Van Hau, dan Nguyen Tien Linh.

Baca Juga: Eks Pelatih Vietnam Sebut 3 Pemain Timnas Indonesia yang Paling Berbahaya

Apabila menerima satu kartu kuning lagi pada laga kontra Timnas Indonesia, maka mereka harus absen melawan Malaysia.

Untuk itu, ketiga pemain tersebut tentu wajib berhati-hati jika nantinya diturunkan oleh Park Hang-seo.

Sampai artikel ini disusun, masih dalam tanda tanya apakah Park Hang-seo akan menjadikannya starter atau cadangan.

3. Hindari Cedera