Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Sementara itu, Portugal masih dianggap sebagai salah satu kandiddat kuat untuk menjadi juara Euro 2020 ini.
Apalagi pada gelaran tahun ini, mereka memiliki skuad yang sangat dalam dari lini belakang hingga depan.
Akan tetapi, perjuangan Cristiano Ronaldo dkk untuk lolos dari fase grup dipastikan tidak akan berjalan mudah.
Pasalnya mereka tergabung dalam grup neraka bersama Jerman dan juara Piala Dunia 2018, Prancis.
Baca Juga: Deretan Kesialan Wojciech Szczesny di Laga Perdana Piala Eropa Selama Tiga Edisi Berturut-turut