Satu Alasan ini Jadi Alasan Persib Setuju Liga 1 2021 Digelar Agustus

By Imadudin Adam - Sabtu, 10 Juli 2021 | 07:58 WIB
Sikap terpuji ditunjukkan penyerang Persib Bandung, Ezra Walian yang memungut sampah kulit pisang yang dibuang oleh rekan setimnya Erwin Ramdani di sesi latihan Maung Bandung, Senin (14/6/2021). (YOUTUBE.COM/PERSIB)

Persib kini menghentikan sesi latihan bersama sampai kebijakan PPKM daruat selesai.

"Biar bagaimana, tim perlu latihan lagi karena selama PPKM kan tidak bisa berlatih secara tim," tegas Teddy.

Dia berharap kasus COVID-19 bisa menurun sehingga kompetisi bisa digelar.

Dia juga meminta semua masyarakat, khususnya pendukung Persib untuk lebih mentaati protokol kesehatan selama masa PPKM.

"Dan kami juga menghimbau kepada masyarakat supaya menaati peraturan PPKM dan menjalankan prokes," tutur Teddy.

"Supaya pandemi ini bisa segera mereda dan terkontrol, sehingga aktivitas masyarakat bisa segera normal, termasuk kegiatan sepak bola," ujarnya.

 

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)