Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jose Mourinho Mulai Bersih-bersih, 8 Pemain Roma Siap-siap Angkat Kaki

By Dwi Aryo Prihadi - Sabtu, 10 Juli 2021 | 17:04 WIB
Jose Mourinho saat memimpin sesi latihan pertamanya di AS Roma, Kamis (8/7/2021) waktu setempat. (TWITTER.COM/OFFICIALASROMA)

Adapun dua pemain yang telah hengkang sejauh ini adalah kiper Pau Lopez dan penyerang sayap Cengiz Under.

Keduanya sama-sama dipinjamkan ke klub Prancis Marseille dengan opsi pembelian permanen.

Sebelumnya, Mourinho memang dikenal kerap menyingkirkan sejumlah pemain ketika baru bergabung ke sebuah klub.

Teranyar, ia memaksa bintang Tottenham Hotspur, Dele Alli, keluar dari skuad utama.

Padahal, Alli merupakan pemain kunci di bawah asuhan Mauricio Pochettino dan merupakan bagian dari timnas Inggris saat itu.

Perlakuan yang sama juga diterima pemain Real Madrid selama tiga musim di masa kepelatihan Mourinho.

Baca Juga: Jose Mourinho Akhirnya Melunak Setelah Berulang Kali Semprot Luke Shaw

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P