Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Selain itu, Paul Pogba yang masa tinggalnya berakhir pada akhir musim hingga kini belum menandatangani kontrak baru.
Sementara satu pemain yang bisa tiba ke Old Trafford pada Januari ini adalah Amadou Haidara.
Haidara telah banyak dikaitkan dengan kepindahannya ke Manchester United sejak penunjukkan Rangnick sebagai pelatih baru.
Gelandang berusia 23 tahun itu dibawa oleh Rangnick ke RB Leipzig pada 2019.
Terlebih lagi ia kabarnya merupakan penggemar Manchester United.
Pemain asal Mali itu tersedia dengan harga 32 juta pound mengingat klausul rilis dalam kontraknya.