Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Belum Sumbang Medali Emas di SEA Games 2021, Ini Pesan Rionny Mainaky untuk Atlet Bulu Tangkis Indonesia

By Dwi Aryo Prihadi - Kamis, 19 Mei 2022 | 10:38 WIB
Pebulu tangkis tunggal putra Indonesia, Chico Aura Dwiwardoyo, pada partai pertama semifinal SEA Games 2021 melawan Thailand di Bac Giang Gymnasium, Vietnam, Selasa (17/5/2022). (PP PBSI)

Kendati begitu, Rionny berpesan agar para pemain bisa menjadikan tekanan tersebut sebagai motivasi.

“Tekanan-tekanan itu pasti ada tapi harus membuat mental mereka semakin kuat."

"Jadikan tantangan dan motivasi, bukan sebagai beban,” kata Rionny, dikutip SuperBall.id dari PBSI.id.

Nomor perorangan akan digelar Kamis (19/5/2022) di Bac Giang Gymnasium mulai pukul 09.00 WIB.

Baca Juga: SEA Games 2021 - Ketum PSSI Semangati Timnas U-23 Indonesia, Sisa Dua Laga untuk Jadi Juara!

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P