Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pot Timnas Indonesia Mendadak Berubah Sebelum Drawing Piala AFF 2022, Apa Alasannya?

By Dwi Aryo Prihadi - Selasa, 30 Agustus 2022 | 17:32 WIB
Pembagian pot Piala AFF 2022.

Pada edisi 2018, Timnas Indonesia gugur di fase grup dan Filipina lolos hingga babak semifinal.

Sedangkan pada edisi 2020, Timnas Indonesia melaju hingga ke final dan Filipina gugur di fase grup.

Di samping itu, AFF juga sebelumnya telah menempatkan Indonesia di pot 2 dengan alasan yang sama.

Apabila dilihat sekilas, AFF kemungkinan menjadikan ranking FIFA saat ini sebagai tolak ukur pembagian pot.

Secara peringkat FIFA, Filipina yang berada di urutan 134 memang lebih baik dari Indonesia di posisi 155.

Dari hasil undian, Timnas Indonesia tergabung di Grup A bersama Thailand, Filipina, Kamboja, dan Timor Leste/Brunei Darussalam.

Sedangkan Grup B dihuni oleh Vietnam, Malaysia, Singapura, Myanmar, Laos.

Baca Juga: Hasil Drawing Piala AFF 2022 - Terhindar dari Timnas Indonesia, Vietnam Sorot Peresmian Sandy Walsh dan Jordy Amat

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P