Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Selain itu, Indra menyebut perlu adanya data penunjang para pemain sepak bola untuk tujuan peningkatan kualitas.
Menurutnya, hal ini telah dilakukan oleh negara-negara peringkat 1-20 FIFA.
"Federasi sepak bola di negara tersebut bertukar informasi dan data terkait olahraga khususnya sepak bola dengan perguruan tinggi dan kementerian olahraga dengan tujuan pengembangan para pemain," kata Indra.
Untuk itu, Indra menyebut peningkatan kualitas pemain sepak bola Indonesia harus dimulai dari akar rumput.
Dengan kata lain, harus dilakukan pembinaan dari sejak usia enam tahun.
Baca Juga: Hong Kong Undang 3 Negara ASEAN untuk Ikuti Turnamen Persahabatan