Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Mahar 35 juta euro secara lisan sudah disepakati kedua tim."
"Seluruh kesepakatan diprediksi akan rampung dalam 24 jam ke depan."
"Persyaratan pribadi yang sudah disepakati tiga minggu lalu berisi kontrak dengan durasi tiga tahun," jelasnya.
Kini, alumni Liga Inggris semakin menumpuk di Al-Ahli.
Baca Juga: Eks Kiper Man United Kecam Perlakuan Setan Merah terhadap David de Gea
Sebelumnya, mereka juga sudah mendatangkan dua mantan bintang Liga Inggris.
Klub Arab Saudi itu mengawali bursa transfer kali ini dengan mendatangkan Edouard Mendy dari Chelsea.
Selain Mendy, mereka juga mendatangkan Roberto Firmino secara gratis usai winger Brasil itu tak melanjutkan kiprahnya bersama Liverpool.
Dengan demikian, Riyad Mahrez akan menjadi pemain ketiga Al-Ahli yang berstatus sebagai alumni Liga Inggris.