Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Pot 1:
Jepang, Iran, Australia, Korea Selatan, Arab Saudi, Qatar, Irak, Uni Emirat Arab, Oman
Pot 2:
Uzbekistan, China, Yordania, Bahrain, Suriah, Vietnam, Palestina, Kirgistan, India
Pot 3:
Lebanon, Tajikistan, Thailand, Korea Utara, Filipina, Malaysia, Turkmenistan
Pot 4:
Hong Kong, Indonesia, Taiwan, Maladewa, Yaman, Afghanistan, Singapura, Myanmar, Nepal, Kamboja, Makau, Mongolia, Bhutan, Laos, Brunei, Bangladesh, Timor Leste, Pakistan, Guam
Sebelumnya, dalam Kualifikasi Putaran Kedua Piala Dunia 2022 di Asia, Vietnam juga masuk satu grup dengan maksimal 3 wakil dari Asia Tenggara bersama Thailand, Indonesia dan Malaysia selain UEA.
Pada akhirnya, skuad asuhan Park Hang-seo saat itu mendapat tempat kedua dalam grup dan lolos kualifikasi putaran ketiga untuk pertama kalinya dalam sejarah.