Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Jika kami ingin memenangkan trofi, kami harus menuntut sesuatu yang lebih."
"Merupakan suatu kehormatan untuk berada di sini dan saya sangat senang bekerja dengan mereka."
"Harry adalah pemain yang fantastis jadi kita akan melanjutkan hidup."
Terlepas dari itu, aksi Onana tersebut mendapat reaksi positif dari fans Manchester United.
Beberapa di antaranya mulai membandingkannya dengan kiper legendaris Setan Merah, Peter Schmeichel.
Onana bergabung dengan tim asuhan Erik ten Hag dari Inter Milan seharga 47,2 juta pound pada awal bulan lalu.
Baca Juga: Pakai Nomor 7 di Man United, Eks Pelatih Sebut Mason Mount Bakal Ikuti Jejak Cristiano Ronaldo