Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ikuti Vietnam dan Thailand, Lawan Timnas Indonesia di Piala AFF U-23 2023 Hadapi Bahrain di Laga Uji Coba

By Dwi Aryo Prihadi - Selasa, 8 Agustus 2023 | 15:46 WIB
Skuad timnas U-23 Timor Leste di Piala AFF U-23 2022 di Kamboja. (Federasi Sepak bola Timor Leste (FFTL))

Pelatih berusia 53 tahun itu juga memanggil dua nama pemain abroad yaitu Ivar Jenner dan Rafael Struick.

Meski begitu, belum diketahui apakah Ivar dan Rafael bisa mengikuti Piala AFF U-23 2023 ini atau tidak.

Sebagai finalis edisi terakhir, Vietnam dan Thailand menjadi rival terberat Timnas U-23 Indonesia di Piala AFF U-23 2023.

Skuad Garuda Muda kemungkinan akan bertemu dengan salah satu dari dua tim tersebut di babak semifinal.

Sebelum itu, Timnas U-23 Indonesia lebih dulu harus melewati hadangan Malaysia dan Timor Leste di Grup B.

Tim asuhan Shin Tae-yong itu akan menghadapi Malaysia pada 18 Agustus sebelum bersua Timor Leste dua hari kemudian.

Baca Juga: Media Vietnam Ejek Timnas U-23 Indonesia karena Telat Bersiap Jelang Piala AFF U-23 2023: Tak Punya Tekad

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P