Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Arsenal Diminta Lakukan Segala Cara Rekrut Bintang Liga Inggris Sebelum Ditikung Man United dan Chelsea

By Ragil Darmawan - Sabtu, 18 Mei 2024 | 13:54 WIB
Pelatih Arsenal, Mikel Arteta. (JUSTIN TALLIS/AFP)

"Anda tidak pernah tahu bagaimana penampilan skuad Anda ketika musim depan dimulai."

"Mereka pemain yang luar biasa, ini adalah tim yang luar biasa."

Sementara itu, bek Crystal Palace Joachim Andersen menambahkan bahwa dirinya akan terus berdoa supaya rekan setimnya tersebut bertahan di klub.

"Saya akan berdoa sepanjang musim panas agar mereka tetap bertahan, mungkin mengirimi mereka beberapa pesan," ucapnya.

The Eagles, yang telah memenangi lima dari enam pertandingan terakhir mereka untuk naik ke peringkat 12 klasemen Liga Inggris, akan menjamu tim peringkat keempat Aston Villa pada laga terakhir.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P