Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Timnas Indonesia Bertanding Lawan Irak, BRIkan SemangatMo Membahana di Media Sosial

By Alif Mardiansyah - Jumat, 7 Juni 2024 | 08:13 WIB
Aymen Hussein (kanan) sedang menguasai bola dan dibayangi Jordi Amat (kiri) dalam laga babak Kualifikasi Piala Dunia 2026 antara timnas Indonesia versus timnas Irak di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Kamis (6/6/2024). (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Banyak warganet yang memberikan dukungan ke timnas Indonesia yang diantaranya lewat media sosial Twitter alias X.

Baca Juga: Kontrak Habis, Ini Daftar Pemain yang Dilepas Man United dan Liverpool di Musim Panas

Tagar dan kata kunci seputar timnas Indonesia menjadi topik hangat di media sosial X termasuk melalui BRIkan SemangatMO.

Di media sosial X, tagar serta kata kunci BRIkan SemangatMO menjadi salah satu topik populer utama.

Netizen menyematkan kata yang menjadi trademark BRI Liga 1 tersebut sebagai penyemangat untuk Ernando Ari dan kawan-kawan.

Baca Juga: Reaksi Publik Vietnam Lihat Timnas Indonesia Tumbang Lawan Irak di SUGBK

BRIkan SemangatMo merujuk pada BRI mobile atau BRImo yang dikenal akrab oleh pencinta sepak bola nasional.

"Siapa yang hari ini nonton langsung Timnas Indonesia vs Irak di GBK? Biar komunikasi lancer jangan lupa siapkan paket data dan e-walletnya kalau bawa kendaraan. Semuanya habis? Tenang ada BRImo, beli paket data atau top up e-wallet, dengan BRImo bisa semua," tulis akun Indostransfer.

Warganet umumnya sudah tak sabar menyaksikan dan berharap timnas Indonesia untuk dapat nantinya berhasil melaju ke babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Baca Juga: Kata Shin Tae-yong Usai Timnas Indonesia Dibungkam Irak, Ini yang Harus Dievaluasi!