Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

ASEAN Cup 2024 - Malaysia Sekarat, Pau Marti Persetan Dipecat

By Eko Isdiyanto - Kamis, 19 Desember 2024 | 16:04 WIB
Pelatih Timnas Malaysia, Pau Marti Vicente. (BERNAMA)

Skuad The Lions sempat mengejutkan Thailand, meski berakhir kekalahan menyakitkan di kandang sendiri.

Malaysia harus menang, jika imbang maka dapat dipastikan Harimau Malaya tersingkir dari Piala AFF edisi kali ini.

Di edisi sebelumnya pada 2022 lalu, Malaysia berhasil mencapai semifinal tetapi kalah dari Thailand dengan agregat 1-3.

Menarik dinantikan, kejutan apa yang bisa diberikan Pau Marti dan Harimau Malaya di pertandingan melawan Singapura nanti.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P