Spaso datang ke Bhayangkara dengan modal yang mentereng.
Pemain berusia 29 tahun itu meraih sepatu emas dengan catatan 30 gol dari 35 laga bersama Melaka.
Sementara itu, Bhayangkara berada di peringkat ketiga klasemen sementara Liga 1 dengan mengoleksi 33 poin.
Sebelum bergabung dengan Bhayangkara FC, Spaso juga diincar dua klub raksasa Indonesia, Persib Bandung dan PSM Makassar.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Gangga Basudewa |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar