Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Malaysia Vs Indonesia - Head to Head Produktivitas dan Pertahanan

By Muhammad Robbani - Jumat, 25 Agustus 2017 | 18:21 WIB
Pemain timnas Indonesia bermain melawan Vietnam pada Sea Games 2017 di Stadion Selayang, Malaysia, Selasa (22/8/2017).
FERI SETIAWAN/BOLASPORT,COM
Pemain timnas Indonesia bermain melawan Vietnam pada Sea Games 2017 di Stadion Selayang, Malaysia, Selasa (22/8/2017).

Data di atas membuktikan bahwa Malaysia selalu kebobolan satu gol dari empat pertandingan yang mereka lakoni di babak Grup A.

Namun Indonesia harus kehilangan salah satu palang pintu terbaiknya sekaligus kapten tim, Hansamu Yama, karena akumulasi kartu kuning.

Kondisi itu membuat pengganti Hansamu harus bekerja keras untuk melanjutkan clean-sheet di empat pertandingan terakhir menghadapi Malaysia yang terbilang produktif soal mencetak gol.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Andi Ernanda
Sumber : superball.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X