Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

VIDEO - 4 Perlakuan Tidak Sportif yang Diterima Pemain Timnas Indonesia

By Bagaskara Setyana Adhie Perkasa - Minggu, 17 September 2017 | 19:25 WIB
Reaksi para pemain timnas U-19 Indonesia seusai kekalahan di semifinal Piala AFF U-18 kontra Thailand di Stadion Thuwunna, Yangon, Myanmar, Jumat (15/9/2017).
DOK PSSI
Reaksi para pemain timnas U-19 Indonesia seusai kekalahan di semifinal Piala AFF U-18 kontra Thailand di Stadion Thuwunna, Yangon, Myanmar, Jumat (15/9/2017).

Pemain Timnas Indonesia beberapa waktu ini sering mendapatkan perlakuan tak sportif dari lawan sejak SEA Games 2017 sampai ajang Piala AFF U-18.

Timnas U-22 Indonesia yang berlaga di ajang SEA Games 2017 menjadi bahan omongan karena emosi pemainnya yang tak terkontrol.

Beberapa kali kericuhan di tengah lapangan terjadi karena hal tersebut.

SuperBall.id dan BolaSport.com mengumpulkan beberapa tindakan tidak sportif yang dilakukan lawan kepada pemain Timnas Indonesia, sejak SEA Games 2017:

1. Timnas U-22 Indonesia vs Timor Leste (SEA Games 2017)


Di pertandingan tersebut salah satu pemain Timor Leste seringkali melakukan tindakan tak sportif saat bermain.

Entah sengaja atau tidak, bek Timor Leste, Filipe selalu mengangkat kakinya terlalu tinggi.

Hingga pada akhirnya di menit akhir pertandingan emosi pemain Indonesia tersulut karena salah satu pemain Timor Leste mengangkat kakinya sangat tinggi saat merebut bola yang di bawa oleh Evan Dimas.

Tindakan tersebut memicu kerusuhan di akhir pertandingan. Indonesia pun harus mengalami kerugian karena Evan Dimas mendapatkan kartu kuning sehingga tak bisa tampil di pertandingan selanjutnya.

2. Timnas U-22 Indonesia vs Kamboja (SEA Games 2017)



Editor : Aidina Fitra
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X