(Baca Juga; Hadapi Madura FC, Semen Padang FC Tak Punya Strategi dan Taktik Terbaru)
Performa Semen Padang FC yang menurun bakal dimanfaatkan anak asuhnya untuk mencuri poin.
"Kami bisa melewati laga tandang secara baik, dua laga berakhir dengan kemenangan, sekarang laga terakhir dari tiga laga tersebut, semoga tiga angka kembali," kata Gomes.
Tak lupa, Gomes mewanti-wanti timnya mewaspadai serangan balik Kabau Sirah.
Musim lalu rekor tak terkalahkan Madura United terhenti di Stadion H Agus Salim.
"Sekarang situasinya berbeda, kami minta pemain fokus dan disiplin demi meraih kemenangan," tegas Gomes.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Aidina Fitra |
Sumber | : | superball.id |
Komentar