1 di babak pertama.
Main di Stadion Patrot Candrabhaga, Kota Bekasi, timnas Indonesia kebobolan dulu.
Laga jalan sembilan menit pemain depan klub Kanada, Shaquille Agard sukses membuat timans Guyana unggul dulu.
Memasuki menit ke-35, kapten timnas Guyana, Jack Newton handsball.
Wasit yang memimpin laga memberikan penalti untuk timnas Indonesia.
Striker Ilija Spasojevic yang jadi eksekutor sukses mencetak gol penyama walau sepakannya sempat disentuh tangan kiper Guyana, Andrew Durant.
Gol ini merupakan gol debut Spaso, sapaan Spasojevic, sejak dipanggil timnas Indonesia dengan status pemain naturalisasi.
Sebenarnya jelang babak pertama selesai, Spaso mendapat peluang emas.
Sayang, peluang gagal berakhir dengan gol dan skor imbang ini bertahan sampai jeda pertandingan.
SUSUNAN PEMAIN
Indonesia
Awan Setho; Ricky Fajrin, Hansamu Yama, Bagas Adi, Putu Gede; M Hargianto, Evan Dimas; Febri Hariyadi, Septian David Maulana, Osvaldo Haay; Ilija Spasojevic
Pelatih: Luis Milla
Guyana
Andrew Durant; Jelani Smith, Dwain Jacobs, Chris Bourne, Jake Newton; Trayon Bob, Anthony Benfield, Daniel Jodah, Shaquille Agard, Brandon Bresford; Daniel Wilson
Pelatih; Wayne Dover
Editor | : | Gangga Basudewa |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar