Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Simic dan Rezaldi Bawa Persija Jakarta Ungguli Tampines Rovers di Babak Pertama

By Ferril Dennys Sitorus - Rabu, 28 Februari 2018 | 19:29 WIB
Marko Simic melakukan selebrasi tak biasa di Piala Presiden 2018
instagram.com/jaimesilva03
Marko Simic melakukan selebrasi tak biasa di Piala Presiden 2018

Kali ini, kiper Muhammad Syazwan dipaksa memunggut bola di gawangnya sendiri setelah gagal membendung bola hasil sepakan keras Rezaldi Hehanussa.

Gol tersebut mengunci keunggulan Persija dengan skor 2-0.

Susunan Pemain 
Persija: Andritany; Ismed Sofyan, Jaimerson da Silva, Maman Abdurahman, Rezaldi Hehanussa; Sandy Sute, Rohit Chand, Ramdani Lestaluhu; Riko Simanjuntak, Marko Simic, Addison Alves

Pelatih: Stefano Cugurra

Tampines Rovers: Muhammad Syazwan; Afiq Yunos, Daniel Bennett, Safirul Sulaiman, Irwan Shah; Mustafic Fahrudin, Amirul Azmi, Ryutaro Megumi, Yasir Hanapi; Khairul Amri, Fazrul Nawaz

Pelatih: Juergen Raab

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Gangga Basudewa
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X