Posisi main yang sama serta gaya main yang hampir mirup membuatnya dinilai sebagai the next Roman Chmelo.
Lebih lanjut, pria 41 tahun itu menambahkan bahwa manajemen masih menunggu rekomendasi tim pelatih terkait Balsa Bozovic. Namun, jika dilihat berdasarkan penampilanya di Piala Gubernur Kaltim, maka Balsa memang sangat layak untuk dipertahankan.
"Kalau secara teknis kami masih menunggu dari tim pelatih. Paling tidak Minggu ini sudah ada keputusan. Sebab, untuk pemain asing memang kami harus segera mengurus dokumen-dokumennya agar tidak terlambat nanti," tutupnya.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Gangga Basudewa |
Sumber | : | jatim.tribunnews.com |
Komentar