Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Di Piala AFF 2018, Skuat Timnas Indonesia Kemungkinan Diisi Para Pemain Timnas U-23

By Verdi Hendrawan - Kamis, 8 Maret 2018 | 20:07 WIB
Timnas U-23 Indonesia melawan Timnas U-19 Indonesia di Lapangan ABC Senayan, Sabtu (24/2/2018)
HARY PRASETYA/BOLASPORT.COM
Timnas U-23 Indonesia melawan Timnas U-19 Indonesia di Lapangan ABC Senayan, Sabtu (24/2/2018)

Rapat tersebut dipimpin langsung oleh Wakil Presiden Republik Indonesia, Jusuf Kalla, dan Chef de Mission (CdM) yang juga Wakil Kepala Kepolisian Republik Indonesia, Syafruddin.

Ratu Tisha berharap, turnamen-turnamen yang akan dilakoni timnas U-23 seperti PSSI Anniversary Cup (April-Mei 2018) dan Asian Games 2018 (Agustus-September 2018) bisa menjadi ladang pembuktian bagi mereka.


Suasana santai pada sela-sela latihan timnas U-23 Indonesia di Lapangan ABC, kompleks Gelora Bung Karno (GBK), Senayan, Jakarta Pusat, Selasa (20/2/2018). Pemusatan latihan ini dilakukan menjelang Asian Games 2018. ( FERI SETIAWAN/BOLASPORT.COM )

"Tim yang akan bermain di Piala AFF 2018 adalah tim senior. Kami berharap bisa mengorbitkan banyak pemain dari timnas U-23," ucap Tisha.

"Saat ini, kami sudah memiliki nama-nama anggota skuat timnas Indonesia, tetapi seusai turnamen-turnamen tersebut, kami akan kembali berbicara soal hasil scouting mereka."

(Baca Juga: Resmi! Liga 1 Musim 2018 Kick Off Tanggal 23 Maret 2018)

Pada Piala AFF 2018, sistem home tournament seperti yang diterapkan di beberapa edisi sebelumnya, kini tidak lagi dipergunakan.

Dari 10 negara peserta Piala AFF 2018, akan dibagi ke dalam dua grup dan memainkan setengah kompetisi dengan memainkan dua laga kandang dan tandang.


Editor : Gangga Basudewa
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X