Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pesan Dejan Antonic untuk Pemain Borneo FC yang Berlibur Lebaran

By Aulli Reza Atmam - Rabu, 13 Juni 2018 | 19:26 WIB
Pelatih Borneo FC, Dejan Antonic, dalam konferensi pers menjelang laga kontra Arema FC pada pekan ketiga Liga 1 2018, Minggu (8/4/2018)
OVAN SETIAWAN/BOLASPORT.COM
Pelatih Borneo FC, Dejan Antonic, dalam konferensi pers menjelang laga kontra Arema FC pada pekan ketiga Liga 1 2018, Minggu (8/4/2018)

Namun Lutfi menjelaskan para pemain tetap harus menga kebugaran dengan rutin menyempatkan diri berolahraga.

"Pelatih berpesan untuk menjaga kebugaran seperti sempatkan setiap hari minimal joging sepeda ataupun berenang, dan olahraga yang sifatnya latihan aerobik," ujarnya.

Menurut Lutfi Borneo FC tak mengkhawatirkan fisik selama lebaran.

Sebab, Pesut Etam menjadi salah satu tim yang lebih cepat berkumpul sebelum laga lanjutan Liga 1 2018 digelar.

"Borneo FC termasuk tim liga 1 yang paling cepat kumpul dibandingkan tim lainnya usai lebaran. Kami kumpul tanggal 19 Juni dan bertanding di tanggal 6 Juli, jadi kami punya waktu yang sangat panjang untuk coach Dejan mengembalikan kebugaran pemain," ungkapnya. 

Artikel ini telah tayang di tribunkaltim.co dengan judul Begini Pesan Pelatih Borneo FC Selama Anak Asuhnya Jalani Libur Lebaran, http://kaltim.tribunnews.com/2018/06/13/begini-pesan-pelatih-borneo-fc-selama-anak-asuhnya-jalani-libur-lebaran.
Penulis: Cornel Dimas Satrio Kusbiananto
Editor: Januar Alamijaya

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Aulli Reza Atmam
Sumber : kaltim.tribunnews.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X