Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bali United Siap Ladeni Permainan Rap-rap PSMS Medan

By Irfa Ulwan - Sabtu, 28 Juli 2018 | 15:45 WIB
Pelatih Bhayangkara FC, Simon McMenemy (Kedua dari Kiri) dan Pelatih Bali United, Widodo Cahyono Putro (Ketiga dari Kiri) Bersalaman Menjelang Laga Pekan Terakhir Putaran Pertama Liga 1 2018, Sabtu (21/7/2018)
MARIANUS SERAN/TRIBUNBALI
Pelatih Bhayangkara FC, Simon McMenemy (Kedua dari Kiri) dan Pelatih Bali United, Widodo Cahyono Putro (Ketiga dari Kiri) Bersalaman Menjelang Laga Pekan Terakhir Putaran Pertama Liga 1 2018, Sabtu (21/7/2018)

Tuan rumah yang butuh tambahan poin untuk segera keluar dari zona degradasi jelas ingin memenangkan pertandingan.

(Baca juga: Disekolahkan Persib ke Persela, Supardi Nasir Besarkan Hati Gian Zola)

Sementara tim tamu, kekalahan dari Bhayangkara FC di laga kandangnya bakal jadi lecutan semangat dan momentum kebangkitan tim kebanggaan publik Bali.

Pelatih asal Cilacap, Jawa Tengah itu pun mengungkapkan jika ia dan seluruh timnya sudah sangat siap untuk bertanding malam nanti.

"Kami sudah datang ke sini dan sudah siap bertanding," ujarnya mengakhiri.

 

Selain mendapatkan rumah, bonus peraih medali emas Asian Games 2018 bakal naik 250 persen. . Bagaimana pendapat kalian? . #pestaasia #menpora #imamnahrawi #asiangames #asiangames2018

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Gangga Basudewa
Sumber : BolaSport.com

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X