Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Empat Torehan Prestasi Apik Sertai Kemenangan Persib atas Sriwijaya FC

By Adif Setiyoko - Minggu, 5 Agustus 2018 | 10:56 WIB
Penyerang Persib Bandung, Patrich Wanggai melakukan selebrasi sesusai mencetak gol ke gawang PS Tira di Stadion Sultan Agung, Bantul pada Senin (30/7/2018)
ALVINO HANAFI/BOLASPORT.COM
Penyerang Persib Bandung, Patrich Wanggai melakukan selebrasi sesusai mencetak gol ke gawang PS Tira di Stadion Sultan Agung, Bantul pada Senin (30/7/2018)

 Sementara itu, pada peringkat kedua ditempati oleh Madura United dengan koleksi 30 poin dari 19 laga.

Peringkat ketiga ditempati oleh Bali United yang mengumpulkan nilai 29.

PSM Makassar ada pada urutan keempat yang baru memainkan laga pekan ke-19 pada Minggu (5/8/2018).

Mereka melawan Perseru Serui dan bermodal 29 poin.

Prestasi kedua

Hasil ini menjadi kemenangan ketiga beruntun di Liga 1 2018. Dua kemenangan sebelumnya adalah 4-3 atas Persebaya Surabaya dan 3-2 atas PS Tira.

Prestasi ketiga

Persib berhasil membalaskan dendam atas kekalahan pada pertemuan pertama Liga 1 2018.

Dalam perjumpaan pertama di Stadion Gelora Sriwijaya Jakabaring, Palembang, 1 April 2018, Persib dipaksa pulang dengan kekalahan 3-1.

Prestasi keempat

Persib menjadi klub pertama yang memimpin klasemen sementara di Liga 1 2018 dengan selisih keunggulan 5 poin dari pesaing terdekatnya, yakni atas Madura United.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Aulli Reza Atmam
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X