Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Awan Setho Dipanggil Timnas Indonesia, Simon McMenemy Singgung Kiper-kiper Kelas Dunia Ini

By Muhammad Robbani - Sabtu, 8 September 2018 | 21:25 WIB
Kiper timnas U-23 Indonesia, Awan Setho saat melawan timnas U-23 Singapura di Stadion Nasional, Singapura, Rabu (21/3/2018).
DOK PSSI
Kiper timnas U-23 Indonesia, Awan Setho saat melawan timnas U-23 Singapura di Stadion Nasional, Singapura, Rabu (21/3/2018).

Dia menjadi satu-satunya pemain yang tak dimainkan pelatih timnas U-23 Indonesia pada sepak bola Asian Games 2018.

Namun Simon McMenemy melihat bahwa pemanggilan kiper andalannya ke timnas senior itu sebagai kesempatan besar.

"Jika Awan Setho bisa menembus timnas dan mendapat waktu bermain reguler di usia muda, maka dia akan bisa terus berada di situ untuk usia selanjutnya, 25 tahun dan seterusnya," tutur pelatih asal Skotlandia itu.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Laga uji coba timnas Indonesia kontra Mauritius digelar tepat pada jadwal dimulainya kembali Liga 1 2018, yakni 11 September 2018. . Situasi tersebut tentunya berimbas dengan kelengkapan tim kontestan Liga 1. . Namun, ada enam tim yang tidak kena imbas sedikit pun dari digelarnya uji coba internasional tersebut. . 20 pemain yang sebagian besar berasal dari tim-tim yang berkompetisi di Liga 1 2018, dipanggil untuk memperkuat timnas senior Indonesia di laga uji coba internasional tersebut. . #Liga1 #timnasindonesia #banggasepakbolakita #psmmakassar #perselalamongan #pstira #psmsmedan #psissemarang #perseruserui

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Gangga Basudewa
Sumber : superball.id

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X