Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mitra Kukar Taklukkan Persipura di Stadion Aji Imbut

By Aulli Reza Atmam - Senin, 17 September 2018 | 20:28 WIB
Pemain Mitra Kukar (kiri-kanan): Fernando Rodrigues Ortega, Septian David Maulana, Danny Sean Guthrie, dan Dedy Hartono, berpose menjelang dimulainya laga pekan ke-21 Liga 1 2018 melawan Madura United di Stadion Gelora Ratu Pamelingan Pamekasan, Jawa Timur, Kamis (13/09/2018) malam.
SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM
Pemain Mitra Kukar (kiri-kanan): Fernando Rodrigues Ortega, Septian David Maulana, Danny Sean Guthrie, dan Dedy Hartono, berpose menjelang dimulainya laga pekan ke-21 Liga 1 2018 melawan Madura United di Stadion Gelora Ratu Pamelingan Pamekasan, Jawa Timur, Kamis (13/09/2018) malam.

Mitra Kukar memetik kemenangan 2-1 atas Persipura Jayapura dalam laga Liga 1 2018 di Stadion Aji Imbut, Tenggarong, Senin (17/9/2018).  

Laga ini merupakan partai ke-22 Liga 1 musim 2018.

Dua gol Mitra Kukar dicetak Hendra Adi Bayauw dan Fernando Rodriguez Ortega.

Sementara satu gol Persipura dilesakkan Addison Alves.

Jalannya babak pertama

Hendra Adi Bayauw membawa Mitra Kukar unggul 1-0 melalui aksi cerdiknya usai menerima bola dari Andre Agustiar pada menit ke-28.

Bayauw dengan cerdik mendorong bola ke kotak penalti dan melewati hadangan dua bek Persipura sebelum menceploskan bola yang tak bisa dihadang Yoo Jaehoon.

(Baca juga: Ini Empat Lawan Uji Coba Timnas U-19 Indonesia Jelang Piala Asia U-19)


Addison Alves hampir menyamakan kedudukan andai sundulannya saat menerima tendangan sudut tak melenceng saat babak pertama menyisakan 5 menit.


Editor : Aulli Reza Atmam
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X